GAWAT DARURAT
021 588 5100
OPERATOR
021 588 0911
021 5035 0911
APPOINTMENT CENTER
021 588 0911
REGISTRASI RAWAT INAP
https://bit.ly/PendaftaranRawatInap
Berita » CGMS

CGMS
28 Jun 2017
Gula darah dapat naik dan turun kapan saja.
Pantau Gula Darah Anda secara praktis dengan CGMS (Continous Glucose Monitoring System).
CGMS adalah sebuah alat monitor glukosa berkelanjutan yang kecil, ringan dan kedap air, yang anda dapatkan dari dokter anda. Alat ini merekam glukosa anda setiap 5 menit. Pakailah selama beberapa hari untuk melihat lebih jelas pola kadar gula anda selama 1 ( satu) minggu.
Kelebihan CGMS :
- CGMS sangat baik digunakan oleh pasien DM tipe 1 maupun DM tipe 2.
- Hasil laporan CGMS digunakan dokter untuk melakukan penyesuaian dosis pengobatan dengan lebih akurat.
- Komplikasi jangka panjang yang disebabkan oleh kadar gula darah yang tidak terkontrol akan berkurang secara signifikan.
Untuk Informasi, hubungi: 021 - 588 0911 ext.6244